Oli transmisi menjadi salah satu komponen penting yang bisa menjaga performa mesin mobil, terutama untuk mobil dengan transmisi otomatis. Fungsi utama dari oli transmisi ini adalah untuk melumasi bagian-bagian dalam sistem transmisi, mencegah keausan, dan memfasilitasi perpindahan gigi dengan halus.
Walaupun demikian, seiring dengan lamanya penggunaan, oli ini dapat berubah, baik dari segi warna maupun kualitas. Inilah mengapa setiap pemilik mobil diharuskan untuk memeriksa kondisi oli transmisi secara rutin untuk mengetahui kapan saatnya mengganti oli.
Mengecek warna oli transmisi tidak hanya sekadar melihat tampilannya secara visual saja, namun mengindikasikan kesehatan sistem transmisi secara keseluruhan. Mari simak artikel ini untuk melihat betapa pentingnya memeriksa oli transmisi secara rutin beserta langkah-langkah yang harus Anda lakukan.
Baca Juga:Semua Tentang Ganti Oli dan Servis Toyota Fortuner
Memilih oli transmisi yang tepat sangat penting untuk menjaga performa sistem transmisi. Berikut adalah beberapa jenis oli transmisi yang umum digunakan.
Baca Juga:Semua Tentang Ganti Oli Mobil Hilux 4x4, Anda Harus Tau!
Mengapa kita perlu memeriksa kondisi oli transmisi mobil matic? Oli tersebut berperan vital dalam menjaga supaya sistem transmisi berfungsi dengan baik. Secara singkatnya, oli transmisi ini berperan sebagai pelumas untuk mencegah gesekan antar komponen mesin, mengurangi keausan, dan menjaga suhu mesin tetap stabil.
Saat oli transmisi ini dalam keadaan kotor atau bahkan habis, akan terjadi gesekan berlebih antar mesin. Ini menyebabkan meningkatnya suhu yang pada akhirnya merusak komponen transmisi di dalamnya.
Selain itu, oli transmisi yang dalam kondisi buruk bisa menghalangi perpindahan gigi yang tidak halus dan merusak pengalaman berkendara Anda. Oleh karena itu, penting untuk memantau kondisi oli transmisi secara berkala untuk mendeteksi masalah sejak dini dan mencegah kerusakan yang lebih parah.
Mengetahui tanda-tanda bahwa oli transmisi perlu diganti dapat membantu Anda mencegah masalah yang lebih serius pada sistem transmisi. Berikut adalah beberapa tanda yang menunjukkan bahwa oli transmisi perlu diganti:
Oli transmisi yang berubah warna bisa disebabkan oleh beberapa faktor. Mengetahui penyebabnya dapat membantu mencegah kerusakan sistem transmisi secara lebih lanjut. Berikut ini adalah tiga faktor utama penyebab oli transmisi mengalami perubahan warna:
Mengecek oli transmisi mobil matic bisa dilakukan dengan beberapa langkah sederhana. Pastikan untuk mengikuti prosedur yang benar untuk mendapatkan hasil seakurat mungkin. Berikut adalah beberapa langkah sederhana untuk mengecek kondisi oli transmisi mobil matic:
Untuk menjaga agar oli transmisi tetap dalam kondisi baik, berikut adalah beberapa tips perawatan yang dapat Anda aplikasikan:
Memastikan kondisi oli transmisi mobil matic dalam keadaan baik merupakan hal yang sangat penting dilakukan dalam menjaga performa kendaraan Anda. Kini, Anda telah memahami cara cek warna oli transmisi matik serta tanda-tanda kapan harus menggantinya. Dengan begitu, sistem transmisi mobil Anda dapat terhindari dari kemungkinan rusak secara lebih lanjut.
Untuk menjaga kondisi oli tetap terjaga, lengkapi kebutuhannya dengan filter oli berkualitas. Jika Anda menggunakan mobil dari merek Vios, Yaris, Altis, Camry, atau Sienta, pertimbangkan untuk menggunakan Oli Filter ASPIRA!
Filter ini dilengkapi dengan teknologi Anti Drain Back System, menjaga mesin tetap terlumasi dengan baik, bahkan saat mesin dalam keadaan mati. Bahkan, semua kotoran yang ada pada oli bisa tersaring secara maksimal berkat paper Grade A di dalamnya yang berkualitas.
Selain itu, pemasangan filter ini juga menjadi lebih mudah karena dirancang sedemikian rupa supaya ukurannya presisi, anti-slip, dan anti-karat. Cocok untuk penggunaan dalam jangka waktu lama.
Untungnya, Anda bisa mendapatkan filter ini dengan mudah di Astra Otoshop, tempat di mana Anda menemukan segala kebutuhan spare part dengan kualitas dan garansi original dari berbagai brand-brand ternama.
Tak hanya itu, kami juga menyediakan layanan bengkel dan home service apabila Anda membutuhkan. Untuk melakukan konsultasi lebih lanjut, hubungi kami melalui nomor telepon 1500015 ataupun nomor WhatsApp ini!